Kuliner, Travelling , Tips & Trick

Tempat Nongkrong Yang Asik Di Bogor


Salah satu kota yang beranjak paling dekat dengan jakarta ,kota Bogor sering kali dipilih sebagai tempat tujuan untuk nongkrong para anak remaja. Apalagi Bogor, Jawa Barat, memang sudah dikenal sebagai kota yang memiliki banyak tempat wisata, seperti Kebun Raya Bogor, Puncak Pas, dan lain-lain. Lokasinya yang berada tidak jauh dari Jakarta membuat Kota Hujan ini selalu ramai oleh wisatawan, khususnya saat akhir pekan. 

Berikut ini tempat nongkrong yang asik di bogor :

1.Pia Apple Pie
Tempat nongkrong yang asik di Bogor. Bukan Bogor namanya jika tidak menyediakan panganan yang nikmat. Berlokasi di Jalan Pangrango No 10, Pia Apple Pie lahir sebagai tempat yang nyaman untuk bersantai.Aneka bentuk dan ukuran pie bisa Anda temukan di sini. Mengadopsi suasana saung yang dibuat sedikit modern, tempat ini juga menjadi favorit para pengunjung dari luar Kota Bogor. Bosam dengan suasana rumah makan, Anda bisa memilih untuk duduk di tengah-tengah taman yang sejuk.

2. Macaroni Panggang
Tempat nongkrong yang asik di Bogor. Masih di sekitar Taman Kencana, terdapat Macaroni Panggang yang sudah tidak asing lagi bagi Anda yang sering mengunjungi Bogor. Ya, tempat ini biasanya menjadi tujuan akhir para pelancong yang datang ke Bogor untuk membeli buah tangan.
Rumah makan yang menyediakan aneka menu macaroni dan pasta ini memiliki suasana yang tenang dan nyaman. Bangunan dua lantai dan berarsitektur kuno ini berada di Jalan Salak No 24.

3. Orchard Walk
Tempat nongkrong yang asik di Bogor  adalah Orchard Walk.Ternyata Orchard Walk tidak hanya ada di Singapura, tapi juga di Bogor. Suasananya juga tidak kalah nyaman seperti di negara aslinya.Orchard Walk berada di dalam Nirwana Epicentrum. Di sana terdapat dua tempat menarik, yaitu water park The Jungle, Orchard Walk Mall yang berkonsep pusat perbelanjaan semi terbuka, dan Orchard Walk Arcade sebagai tempat favorit untuk nongkrong.Lokasinya yang nyaman ditambah dengan pemandangan langsung ke Gunung Gede, Gunung Pangrango, dan Gunung Salak menjadikan daya tarik tersendiri bagi tempat ini. Saat malam hari, lampu-lampu di sepanjang jalan akan berubah menjadi pemandangan yang sangat indah.

4. Taman Kencana
Tempat nongkrong yang asik di Bogor  adalah Taman Kencana. Tidak dipungkiri lagi bahwa taman kota merupakan tempat paling asyik untuk bersantai. Duduk di bawah rindangnya pepohonan merupakan kegiatan paling asyik untuk melihat penat.Di Bogor, terdapat Taman Kencana yang berfungsi sebagai taman kota sekaligus tempat nongkrong yang asyik. Di sana Anda bisa berjalan-jalan keliling taman atau bermain skate board. Tempat yang juga dikenal dengan nama Taken ini merupakan lokasi favorit masyarakat Bogor untuk menghabiskan akhir pekan.

5. Kedai Kita
Kedai kita adalah Tempat nongkrong yang asik di Bogor  Kedai Kita berada di Jalan Pangrango No 21. Arsitektur bergaya kolonial menjadi daya tarik di sini. Lampu-lampu kecil menghiasi bagian sudut rumah makan dan meja lesehan yang tersusun rapi bisa membuat Anda lupa waktu.Berkumpul bersama sahabat atau kerabat sepertinya makin lengkap dengan sajian menu lezat di Kedai Kita. Menu favorit di sini adalah pizza dan calzone, roti tangkup yang menyerupai pastel dengan adonan pasta. 

Jika kamu ingin pergi ke tempat nongkrong di bogor,tidak lengkap rasanya kalau kamu tidak memakai Mobil Toyota .karena mobil toyota ini sangat cocok buat kamu untuk pergi nongkrong bersama sahabat dan pacar .mobil ini juga sangat terbaik dan kualitasnya bagus.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar